BiruGIS
IT Solution for Your Business
News

*

 

 

 

 

 

 

 

*

 

PT.Daya Adira Mustika (Main Dealer Motor Honda Jawa Barat) telah memakai Sistem Informasi Geografis kami untuk membantu Pemasaran dan Distribusi Motor Honda di wilayah Jawa Barat.<more details>

 

Sistem Keuangan Daerah versi Permendagri No.13 Tahun 2006, kerjasama Birusoft dan LM Patria Artha 2007 telah lulus uji dan memberikan hasil yang baik di Kabupaten Soppeng, Sulawesi Selatan.<more details>

Products News

Birusoft telah berhasil mengembangkan perangkat lunak (software) berbasis Geographic Information System (GIS) dengan Sistem Manajemen Distribusi Pemasaran dan Penjualan Perusahaan yang kami beri nama Sistem Intelegensi Bisnis (SIB). Software SIB ini dipakai oleh beberapa perusahaan Consumer Good besar yang mempunyai banyak cabang di daerah untuk mengetahui sejauh mana efektivitas Distribusi, Penjualan, dan Pemasaran Barang di setiap cabangnya. Saat ini SIB juga dikembangkan di bidang Kesehatan, Keamanan, serta Pariwisata.

SIB didesain untuk memudahkan user (pengguna) dalam hal ini Pengambil Keputusan Perusahaan sebagai pertimbangan pengambilan kebijakan keputusan pendistribusian, pemasaran dan penjualan barang baik pada tingkat Pusat, Cabang, Dealer, maupun Agen. Setiap user secara mudah hanya melakukan input koordinat peta per cabang beserta laporan penjualannya, dan selanjutnya komputer akan melakukan proses analisa pemasaran barang mulai trend penjualan, ketersediaan stok barang per cabang dan pelaporan secara otomatis juga didesain dengan sangat memperhatikan aspek internal control dan security system yang handal. Hal ini untuk menjamin tanggung jawab para user dan memelihara mekanisme saling uji (check and balances) antar bagian.

     Output :
     a) Laporan Penjualan Regional:
       i. Laporan Penjualan Total Barang Per Dealer.
       ii. Laporan Penjualan Per Tipe Per Dealer.
       iii. Laporan Penjualan Kompetitor berdasarkan Market Share Barang Regional.
     b) Laporan Penjualan Per Dealer:
       i. Laporan Penjualan vs Target Penjualan Per Dealer.
       ii. Trend Penjualan Per Dealer Per Bulan Per Tahun.
     c) Informasi Manajemen :
       i. Informasi Koordinat Peta Per Dealer.
       ii. Informasi Umum Per Dealer beserta Data Demografi Regional.
       iii. Jarak Antar Dealer.
       iv. Informasi Koordinat Peta Kompetitor beserta Jaraknya dengan Dealer.
       v. Informasi Letak Gudang beserta Laporan Inventori Per Gudang.

Ingin tahu lebih lanjut tentang Sistem Intelegensi Bisnis kami ?


Priyo


Danny

 

Birusoft Corporation, Jl. Asmarandana No.8 Turangga, Bandung 40264
Phone : 022-70775206, Fax : 022-7304030

© 1998 - 2007 Birusoft Corp. All Rights Reserved